Pengaruh Penerimaan Pajak Dan Norma Subjektif Terhadap Kesadaran Wajib Pajak Yang Dimoderasi Preferensi Resiko
Keywords:
Preferensi Resiko, Norma Subjektif, Kesadaran Wajib Pajak, Penerimaan Wajib PajakAbstract
Tujuan penelitian ialah menempatkan preferensi
risiko sebagai variabel moderating atas penerimaan
wajib pajak dan norma subjektif terhadap
kesadaran wajib pajak. Populasi penelitian ialah
wajib pajak pribadi. Teknik pengumpulan data
dengan menyebarkan kuesinoer melalui google
form. Hasil penelitian menujukkan menujukkan
bahwasanya penerimaan pajak dan preferensi risiko
berpengaruh positif dan signifikan terhadap
kesadaran wajib pajak, sedangkan norma subjektif
tidak berpengaruh terhadap kesadaran wajib pajak.
Penerimaan pajak memiliki pengaruh terhadap
kesadaran wajib pajak yang dimoderasi preferensi
risiko, sedangkan norma subjektif tidak
berpengaruh terhadap kesadaran wajib pajak yang
dimoderasi oleh preferensi risiko.
Downloads
Published
2022-04-01
Issue
Section
Articles

